Guinness World Record mengukuhkan mata milik Bruschi, seekor anjing berusia 4 tahun, sebagai yang terbesar di dunia. Berapa besarkah mata Bruschi? Mata terbesar itu memiliki diameter 28 milimeter, sama dengan ukuran jam tangan Cartier yang ini, atau koin Jerman ini, atau raspberry raksasa dari Australia.Bruschi, anjing jenis terrier Boston berbulu hitam dan putih, biasa bermain dengan Toby, sesama anjing terrier Boston, dan majikannya, Victoria Reed. Victoria mendaftarkan Bruschi sebagai kontestan di Guinness setelah teman dan keluarganya sering membicarakan mata besar Bruschi.

Karena saya tidak suka menilai anjing lewat matanya, saya mencoba tidak membayangkan watak Bruschi yang liar dan antusias. Ternyata, mata memang tidak pernah berbohong.
"Dia suka naik dan turun, gelisah, hiperaktif, selalu di samping saya bergerak dan bergoyang," ujar Victoria di situs Guinness. "Dia selalu mendengus... sangat keras hingga terdengar sampai kamar sebelah, atau ketika Anda sedang bicara di telepon. Suara TV juga biasanya jadi tak terdengar!"
Dua hal lucu yang lain tentang Bruschi. Pertama, dia suka mengenakan bandana dan kostum kelinci jika diharuskan. Kedua, kadang dia menyalak kepada anjing lain seakan ingin bilang "Apa lihat-lihat?"
Tetapi Bruschi yang menggemaskan ini ternyata pernah mengalami kejadian mengenaskan. Salah satu bola matanya keluar dari rongganya tahun lalu. Penyebabnya tidak jelas (takdir, mungkin?) tapi kondisinya segera disembuhkan oleh seorang dokter hewan. Kini Bruschi memiliki penglihatan periferal (juling).
Kembali ke fakta menggemaskan: Bruschi menyukai bola tenis dan bergelung dengan Toby sahabatnya — yang tidak takut dengan keunikan Bruschi. Toby tampaknya melihat Bruschi dari hatinya.
source: Kaskus Thanks for Reading : Anjing yang mempunyai Mata Terbesar di Dunia

Karena saya tidak suka menilai anjing lewat matanya, saya mencoba tidak membayangkan watak Bruschi yang liar dan antusias. Ternyata, mata memang tidak pernah berbohong.
"Dia suka naik dan turun, gelisah, hiperaktif, selalu di samping saya bergerak dan bergoyang," ujar Victoria di situs Guinness. "Dia selalu mendengus... sangat keras hingga terdengar sampai kamar sebelah, atau ketika Anda sedang bicara di telepon. Suara TV juga biasanya jadi tak terdengar!"
Dua hal lucu yang lain tentang Bruschi. Pertama, dia suka mengenakan bandana dan kostum kelinci jika diharuskan. Kedua, kadang dia menyalak kepada anjing lain seakan ingin bilang "Apa lihat-lihat?"
Tetapi Bruschi yang menggemaskan ini ternyata pernah mengalami kejadian mengenaskan. Salah satu bola matanya keluar dari rongganya tahun lalu. Penyebabnya tidak jelas (takdir, mungkin?) tapi kondisinya segera disembuhkan oleh seorang dokter hewan. Kini Bruschi memiliki penglihatan periferal (juling).
Kembali ke fakta menggemaskan: Bruschi menyukai bola tenis dan bergelung dengan Toby sahabatnya — yang tidak takut dengan keunikan Bruschi. Toby tampaknya melihat Bruschi dari hatinya.
source: Kaskus Thanks for Reading : Anjing yang mempunyai Mata Terbesar di Dunia
Related Post:
Flora dan Fauna
Dunia Unik
- AC Motor Pertama di Dunia
- Mobil Remote Control Tercepat di Dunia
- Tips agar Tidak Ditilang Polisi
- Toilet Tembus Pandang hebohkan New York!!
- Arab Saudi tutup 100 toko pakaian dalam karena seorang Pria
- Robot Pertama yang bisa memanjat Pohon
- Jenis-Jenis Kentut dan Manfaatnya
- Tips Gokil Saat mau Naik Angkot
- Wah! Artis Pembukaan Olympiade London Hanya di Bayar Rp.15000
- Patung Paling Kontroversial Di Indonesia
- Penampakan KTP Pada Zaman Penjajahan Belanda
- Cara Menghapus Jerawat Di Foto
- Cara Warga Desa Mangli Menikmati Teh
- Makan Di Restoran ini Seperti Naik Pesawat
- Ada Cincin Kawin dan Ada Juga Cincin Cerai
- Replika Hewan Dari bahan Bekas
- Asal Mula Topi Toga
- Kopi termahal Didunia
- Seorang Pria Melahirkan 3 Orang Anak
- Fakta yang unik Tentang Sepakbola
- Cara terlihat keren di Foto Profile
- Fenomena jalan raya yang hanya ada di Jakarta
- Tempat Ibadah yang Penuh Dengan Tengkorak
- Bunga Paling Jarang Didunia
0 komentar:
Posting Komentar